Berita dan Fakta Ilmiah Harian |
- Minoxidil
- Bahan yang bila tergores dapat diperbaiki dengan cahaya
- Ibu yang Terpapar Pestisida saat Hamil memiliki Anak yang IQ nya menurun
- Pemulihan Pemanasan Global di Masa Prasejarah Lebih Cepat dari Dugaan
- Mengapa Ledakan Bintang Terbesar Sering Terjadi di Galaksi Terkecil Mulai Terungkap
- Penyaring yang mengurangi Penggumpalan Otak ditemukan
- Letupan Sinar Gamma
Posted: 23 Apr 2011 01:08 AM PDT Upjohn Corporation memproduksi larutan topikal yang mengandung 2% minoxidil untuk digunakan merawat kebotakan dan kerontokan rambut dengan nama dagang Rogaine di AS dan Kanada, dan Regaine di Eropa dan Asia Pasifik. Perawatan biasanya mencakup larutan konsentrasi 5% yang dirancang … Continue reading |
Bahan yang bila tergores dapat diperbaiki dengan cahaya Posted: 23 Apr 2011 01:01 AM PDT Sekarang bayangkan kalau anda dapat memperbaiki goresan ini sendiri – dengan cepat, dengan mudah dan murah … atau kalau anda dapat berjalan menembus pencucian mobil yang dapat mendeteksi hal ini dan goresan kecil lainnya lalu memperbaikinya seiring mobil anda … Continue reading |
Ibu yang Terpapar Pestisida saat Hamil memiliki Anak yang IQ nya menurun Posted: 23 Apr 2011 12:48 AM PDT Para peneliti menemukan kalau setiap peningkatan sepuluh kali lipat organofosfat terdeteksi dalam kehamilan ibu berkaitan dengan penurunan 5,5 poin skor IQ keseluruhan pada anak usia 7 tahun. Anak dalam studi dengan level tertinggi paparan pestisida pralahir menghasilkan skor tujuh … Continue reading |
Pemulihan Pemanasan Global di Masa Prasejarah Lebih Cepat dari Dugaan Posted: 22 Apr 2011 05:24 AM PDT Bumi mungkin dapat pulih dari meningkatnya emisi karbon dioksida dengan lebih cepat dari yang diperkirakan sebelumnya, demikian menurut bukti dari peristiwa prasejarah hasil analisis tim yang dipimpin Universitas Purdue. Ketika dihadapkan dengan tingkat tinggi karbon dioksida di atmosfer dan peningkatan … Continue reading |
Mengapa Ledakan Bintang Terbesar Sering Terjadi di Galaksi Terkecil Mulai Terungkap Posted: 22 Apr 2011 03:10 AM PDT Para astronom yang menggunakan Galaxy Evolution Explorer NASA mungkin telah lebih dekat untuk mengetahui mengapa beberapa ledakan bintang paling masif yang pernah diamati terjadi di galaksi yang terkecil. “Ini bagaikan menemukan pegulat sumo dalam ‘Mobil Cerdas’ kecil,” kata Don Neill, … Continue reading |
Penyaring yang mengurangi Penggumpalan Otak ditemukan Posted: 22 Apr 2011 01:06 AM PDT Kerusakan daerah otak ini sering dikaitkan dengan kegagalan berfokus pada hal yang relevan, kehilangan inhibisi, impulsivitas dan berbagai perilaku tidak pantas. Sejauh ini, apa yang membuat korteks prefrontal begitu mendasar pada aspek perilaku ini masih belum jelas, sehingga menunda … Continue reading |
Posted: 22 Apr 2011 01:02 AM PDT Selubung pelindung ini adalah lapisan ozon. Mekanisme fotokimia yang memunculkan lapisan ozon ditemukan oleh fisikawan Inggris, Sidney Chapman tahun 1930. Ozon di stratosfer Bumi tercipta oleh sinar ultraviolet yang menghantam molekul oksigen yang mengandung dua atom oksigen (O2), membelahnya … Continue reading |
You are subscribed to email updates from Berita dan Fakta Ilmiah Harian To stop receiving these emails, you may unsubscribe now. | Email delivery powered by Google |
Google Inc., 20 West Kinzie, Chicago IL USA 60610 |
No comments:
Post a Comment